arkhe bahasa Inggris
Contoh
- Achilles was sometimes known as podarkes (feet like Arke).
Karena itu, Akhilles kadang-kadang dikenal sebagai podarkhes, atau "kaki dengan sayap Arkhe". - Iris was said to have golden wings, whereas Arke had iridescent ones.
Iris dikatakan memiliki sayap emas, sedangkan Arkhe memiliki sayap berwarna-warni. - She is also said to travel on the rainbow while carrying messages from the gods to mortals.
Arkhe juga dikatakan bepergian pada pelangi sambil membawa pesan dari para dewa untuk manusia. - During the Titan War, Zeus tore Arke's iridescent wings from her and gave them as a gift to the Nereid Thetis at her wedding, who in turn gave them to her son, Achilles, who wore them on his feet.
Ketika Perang Titan, Zeus merobek sayap warna Arkhe dan memberikannya pada Thetis sebagai hadiah pernikahannya, yang pada gilirannya diberikan kepada putranya, Akhilles, yang memakainya di kakinya.